|

Sandiaga Uno Pimpin Deklarasi Relawan Indonesia Bersatu Lawan Covid-19

Poto Sandiaga Uno By Twitter

Senzangwarna.com-Relawan Indonesia Bersatu Lawan Covid-19 menggelar deklarasi bersama dan di Pimpin langsung, oleh mantan wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno.

Beliau di tunjuk sebagai ketua Kordinator relawan pada hari Rabu 22/4/2020 di Wisma Atlet Kemayoran Jakarta Pusat.

Kegiatan ini juga diikuti ribuan relawan Covid-19 secara nyata.kegiatan itu juga di hadiri oleh Kepala Badan Intelejen (BIN) Jendral Purn Budi Gnawan dan Ketua Gugus penanganan Covid-19, Doni Monando, perwakilan TNI – Polri dan kementrian terkait.

Sandiaga Uno membuka kegiatan ravid test massal untuk untuk semua masyarakat.

Menurutnya, Masyarakat bisa langsung ke lokasi dan juga bisa mendaftar rapid test.

Baca juga:

Namun Sandiaga Juga akan membuka secara online supaya bisa lebih cepat.
Hari ini saja menurut Sandiaga yang telah mendaftar sekitar 350 orang, dan sedang melakukan Ravid test secara gratis. Sandiaga menyediakan alat ravid test sekitar 5000 alat.

Kegiatan yang di gelar di Wisma Atlet Kemayoran, tujuannya agar lebih cepat sehingga apabila ternyata ada yang positif akan langsung dievakuasi, dan bagi yang gejalanya negative akan diberikan Sembako.
Pungkas Sandiaga.

Hosting Unlimited Indonesia

Sandiaga Uno menerangkan bahwa, relawan sudah menyediakan 10.000 paket Sembako yang akan dibagikan, tujuannya untuk membantu dan meringankan beban ekonomi masyarakat akibat terkena dampak virus corona.

Pelaksanaannya sendiri sesuai Prosedur Kesehatan, untuk mencegah penularan diutamakan jaga jarak. Mencuci tangan, menggunakan masker menggunakan Alat Pelindung Diri (APD). Dengan cara penyemprotan Disinfektan supaya tetap steril.

Sementara itu Kepala BIN Jendral Purn Budi Gunawan, memberi ucapan dan selamat kepada Sandiaga Uno, yang sudah menkadi Ketua Kordinator relawan Covid-19.

“Terima kasih sudah bergabung dengan pemerintah, kalau penanganan ini dilakukan bersama dan situasi landai, maka insyaallah, Juli sudah masuk (masa normalisasi),” ujarnya

Mantan Wakapolri ini menegaskan, kunci keberhasilan penanganan covid-19 ini adalah kedisiplinan masyarakat, gotong-royong, dan ketenangan.

Hosting Unlimited Indonesia

Dengan begitu, virus corona yang menjadi musuh bersama ini bisa cepat ditangani dan keadaan kembali normal seperti biasa. “Kerja sama dari rekan-rekan wartawan juga sangat diperlukan agar masyarakat bisa semakin disiplin dan tenang,” tambah dikutip dari Tribune News.com.

Namun tidak kalah ramainya ucapan yang ditujukan Kepada Sandiaga.

Berikut dikutip dari sebuah media sosial Twitter yang sempat tranding, @donny_dtian
Mantap pak @sandiuno jadi ketua #RelawanUntukNegeri
Ada tes massal, ada sembako juga
Penanganannya juga profesional ada tempat isolasi buat yg positif. Keren banget lah
#RelawanUntukNegeri

Namun yang twiit.@Je_Ly.

“Mungkin kita saja yg tidak tahu, krn tidak muncul di pemberitaan sebelumnya.
Relawan Indonesia Bersatu Lawan Covid-19 telah memulai aksi nyatanya pd hari pendeklarasian dg melakukan rapid test massal di Wisma Atlet Kemayoran.
Kita bs jd #RelawanUntukNegeri di manapun berada.

Penulis dan Editor Niko
Senzangwarna.com

Views: 1